Kuda renggong adalah suatu kesenian khas masyarakat Sunda (Jawa Barat) yang menampilkan 1-4 ekor kuda yang dapat menari mengikuti irama musik. Di atas kuda-kuda tersebut biasanya duduk seorang anak yang baru saja dikhitan atau seorang tokoh masyarakat (lebih lengkapnya lihat di sini). Berikut adalah foto-foto pertunjukan kuda renggong di Desa Cibiru Wetan, Kecamatan Cileunyi, Kabupaten Bandung pada akhir bulan Desember 2017.
Home »
Gallery
,
Jawa Barat
,
Kabupaten Bandung
,
Kesenian
» Pertunjukan Kuda Renggong di Cibiru Wetan